{"id":13520,"date":"2016-07-17T02:29:51","date_gmt":"2016-07-17T02:29:51","guid":{"rendered":"http:\/\/www.vocaloidnews.net\/?p=13520"},"modified":"2016-07-17T02:29:51","modified_gmt":"2016-07-17T02:29:51","slug":"maskot-vocaloid-news-network-diungkapkan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.vocaloidnews.net\/id\/maskot-vocaloid-news-network-diungkapkan\/","title":{"rendered":"Maskot VOCALOID News Network Diungkapkan!"},"content":{"rendered":"
Untuk merayakan 1st anniversary website kami, kami telah menciptakan dua maskot! Saat ini, kedua maskot VOCALOID News Network ini bukanlah<\/strong> VOCALOID maupun UTAU. Saat ini, mereka hanyalah karakter yang merepresentasikan website kami.<\/p>\n Karakter wanita bernama Vivi sementara yang pria bernama En. Kami mendasarkan desain Vivi dan En dari malam dan siang, atau matahari dan bulan. Hal ini karena kami menyadari bahwa VNN, secara harafiah, tidak pernah tidur. Kami tersebar di beberapa Negara di seluruh dunia sehingga akan selalu ada malam dan siang di VNN. Tidak perduli pukul berapa, pasti ada beberapa dari tim kami yang tertidur, sementara yang lainnya bangun. Konsep yang menarik ini yang kami gunakan sebagai temanya.<\/p>\n Tenshi<\/a> dari cabang Italia<\/a> kami membuat konsep desainnya dan artist kami Wei Tu<\/a> membuat ilustrasi finalnya. Tentu saja, seluruh partner VNN juga memberikan masukan untuk desainnya.<\/p>\n Baik Vivi maupun En tidak dibuat dengan kepribadian tertentu. Keduanya bebas diinterpretasikan dalam kepribadian apapun, sama seperti kebanyakan karakter VOCALOID. Kami merasa hal ini adalah yang paling cocok, mengingat topik utama yang kami cover di VNN.<\/p>\n Kami ingin Vivi dan En merepresentasikan VNN karena sangat tidak mungkin dan tidak adil untuk memilih satu atau dua karakter VOCALOID untuk merepresentasikan “sumber anda untuk semua hal mengenai VOCALOID”. Keduanya akan membuat kami selalu adil dalam membagikan berbagai hal mengenai VOCALOID dan juga membuat website kami lebih mudah dikenali.<\/p>\nMengenai Maskotnya<\/h3>\n
Vivi<\/h2>\n